• MTSN 12 JAKARTA
  • UNGGUL DALAM PRESTASI,BERLANDASKAN IMTAQ DAN IMTEK
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamu'alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh

Selamat Datang di Website MTsN 12 Jakarta Barat

Bismillah Wal Hamdulillah Wash Sholatu Was Salam 'ala Rasulillah Muhammad Ibni Abdillah Wa Ala Alihi Washohbihi Waman Walah Laa Haula Wala Quwwata Illa Billah Amma Ba'du

Segenap Bapak Ibu Dewan Guru, Kepala Tata Usaha, Para Wakil Kepala Madrasah, Pengurus Komite Madrasah, Para Orang Tua wali siswa dan seluruh siswa MTsN 12 Jakarta Barat yang kami banggakan.

Alhamdulillah atas ijin dan kepastian dari Allah Swt, Website MTsN 12 Jakarta Barat kembali aktif sebagai sarana pendukung informasi daan komunikasi bagi keluarga besar MTsN 12 Jakarta Barat, Kami berharap semoga keberadaan website ini menjadi wadah pembelajaran, informasi yang berguna dan bermanfaat untuk kemajuan madrasah. MTsN 12 Jakarta Barat tengah berbenah dengan mengusung Visi dan Misi terbaru setelah diberikan mandat sebagai Madrasah Penyelenggara Riset dari Dirjen Pendis berdasarkan SK Nomor 5767 Tahun 2020 di tambah lagi diberikan mandat sebagai piloting pembangunan Zona Integritas. Halaman web ini menjadi laman pelengkap dari laman web resmi lainnya di www.mtsn12jakarta.sch.id

Terima kasih

 

Baca Juga
Pelaksanaan Ujian Madrasah (MTs) Tahun Ajaran 2021/2022 di MTs Negeri 12 Jakarta
Pelaksanaan Ujian Madrasah (MTs) Tahun Ajaran 2021/2022 di MTs Negeri 12 Jakarta

  Beberapa waktu yang lalu, MTs Negeri 12 Jakarta telah melaksanakan Ujian Madrasah (MTs) untuk Tahun Ajaran 2021/2022. Ujian Madrasah (MTs) ini dilaksanakan m

18/06/2022 14:37 - Oleh Administrator - Dilihat 2480 kali
"UPACARA PENGHORMATAN BENDERA MERAH PUTIH DI MTsN 12 JAKARTA"

Mengikuti instruksi Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2021 yang mengatur tentang upacara penghormatan Bendera Merah - putih dan do'a tanggal 17 setiap bulannya. Hal ini d

21/03/2023 15:55 - Oleh Administrator - Dilihat 1754 kali
OSIS MTsN 12 Jakarta Open Donasi Korban Erupsi Gunung Semeru
OSIS MTsN 12 Jakarta Open Donasi Korban Erupsi Gunung Semeru

  (Humas & Osis) --- Bencana alam yang menimpa negeri ini seperti menyadarkan seluruh masyarakat akan kekuasaan Allah SWT. Bencana itu juga menjadikan

06/03/2022 21:08 - Oleh Administrator - Dilihat 2117 kali
Upacara Hari Lahir Pancasila 2024
Upacara Hari Lahir Pancasila 2024

Jakarta - MTsN 12 melakukan upacara dalam rangka memperingati hari lahir pancasila pada Sabtu 1 Juni 2024 dimulai pukul 07.05 hingga 07.35 WIB. Kemudian di lanjut se

01/06/2024 08:19 - Oleh Administrator - Dilihat 916 kali
Upacara Penghormatan Bendera di MTs Negeri 12 Jakarta
Upacara Penghormatan Bendera di MTs Negeri 12 Jakarta

Kegiatan Upacara Penghormatan Bendera di MTs Negeri 12 Jakarta dilakukan setiap tanggal 17 setiap bulannya yang wajib diikuti oleh Guru, Staff dan seluruh siswa di M

18/06/2022 15:48 - Oleh Administrator - Dilihat 1531 kali